Saat
ini perkembangan teknologi dibidang seluler berkembang sangat pesat dari mulai
model seluler itu sendiri hingga fungsinya. Salah satu contoh fungsinya yaitu
pada telepon seluler (handphone) bisa dijadikan sebagai sarana media
pembelajaran. Mobile application adalah aplikasi yang dapat berjalan dihandphone
dan dapat digunakan sebagai sarana media pembelajaran, mengolah dan
mendapatkan informasi yang bersifat praktis (tidak terikat waktu dan lebih
mobilitas).
Handphone
yang
sedianya sebagai alat komunikasi, saat ini sudah lebih dari fungsi dasarnya.
Berbagai macam fitur telah ditanamkan seperti pengolahan gambar, pengolahan
video dan pengolahan data. Hal ini tak lepas dari penggunaan sistem operasi
pada handphone. Layaknya pada komputer, handphone pun dapat di
instal berbagai macam aplikasi yang diinginkan.
Kali ini kami akan membagikan sebuah sourcecode aplikasi media pembelajaran Bahasa Inggris Berbasis Android untuk usia 4 sampai 6 tahun, bagi para anak-anak tentunya media pembelajaran seharusnya dibuat menyenangkan dan lebih interaktif salah satunya dengan menggunakan media teknologi android, yaitu anak-anak bisa belajar sambil bermain dengan gadged atau handphone sehingga anak-anak tidak mudah bosan dalam belajar, apalagi aplikasi ini menampilkan gambar dan suara sehingga anak-anak dapat langsung mempraktekan kata-kata yang ada pada aplikasi tersebut. berikut tampilang dari aplikasi media pembelajaran berbasis android untuk anak usia 4 sampai 6 tahun
Aplikasi ini mempunyai beberapa kategori dalam pembelajaran antara lain:
- Menghafal Alfabet/Huruf
- Nama-nama Buah
- Menghitung Angka
- Nama-nama Binatang
- Nama-nama Benda
- Nama-nama Anggota Tubuh
Aplikasi ini juga dapat dijadikan referensi dalam menyusun tugas akhir atau dapat juga langsung diaplikasikan. Aplikasi ini bisa sahabat gudang coding download melalui link download yang tersedia dibawah ini.
Sourcecode Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris Berbasis Android Untuk Anak Usia 4 Sampai 6 Tahun
Baca cara Downloadnya Disini
LINK DOWNLOAD
- Menghafal Alfabet/Huruf
- Nama-nama Buah
- Menghitung Angka
- Nama-nama Binatang
- Nama-nama Benda
- Nama-nama Anggota Tubuh
Aplikasi ini juga dapat dijadikan referensi dalam menyusun tugas akhir atau dapat juga langsung diaplikasikan. Aplikasi ini bisa sahabat gudang coding download melalui link download yang tersedia dibawah ini.
Sourcecode Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris Berbasis Android Untuk Anak Usia 4 Sampai 6 Tahun
Baca cara Downloadnya Disini
LINK DOWNLOAD